Selasa, 23 Februari 2010

GMIM dan SAG SULUTTENG: Berdampingan Menyatukan Langkah



Gereja Masehi Injili di Minahasa dan Sinode AM SULUTTENG

Gerakan penanggulangan HIV dan AIDS pada gereja gereja di bawah SAG SULUTTENG khususnya GMIM di mulai dari Yayasan Kesehatan GMIM yang memiliki Rumah Sakit dan Klinik. Salah satu pusat VCT yang diakui oleh pemerintah di SULUT adalah yang dikembangkan oleh Rumah Sakit Bethesda GMIM di Tomohon dan yang kini bersama Yayasan AZR Wenas. Sementara gerakan yang berbasis jemaat dimulai oleh kelompok perempuan gereja KKW yang akhirnya mendorong terbentuknya POKJA penanggulangan HIV dan AIDS di tingkat Sinode. Di massa depan bila ini merupakan satu kesatuan pelayanan maka GMIM memiliki komponen pelayanan yang lengkap dan dapat menjadi tempat pembelajaran bagi gereja gereja lain sebagaimana juga GKPB (Bali) dan GKP (Pasundan)......semoga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar